Thursday, August 4, 2016

Tidak ada batasan untuk bersabar.

Tidak ada batasan untuk bersabar.

Kita disaat marah sering mengatakan"sabar ada batasnya", dan itu jadi pernyataan untuk pembenar atas amarah kita. Padahal secara syariat sabar itu adalah ibadah, maka karena sifatnya adalah ibadah sehingga tidak ada batasan dalam beribadah, artinya tidak ada batasan untuk bersabar. Dan salah satu ciri penduduk surga adalah "sabar". Maka bersabarlah, niscaya Allah menggantinya dengan pahala yang tidak ada batasannya.

(111). إِنِّي جَزَيْتُهُمُ الْيَوْمَ بِمَا صَبَرُوا أَنَّهُمْ هُمُ الْفَائِزُونَ
Sesungguhnya Aku memberi balasan kepada mereka di hari ini, karena kesabaran mereka; sesungguhnya mereka itulah orang-orang yang menang."(Al mu'minun 111).

Dikutip dr dauroh Ustadz Abdullah Zein MA.

No comments:

Post a Comment